Ciri dan Kelebihan Ayam Pama Kradungtong Super Mematikan
Ayam pama kradungtong merupakan salah satu ayam pama yang paling terkenal dan juga sering dicari oleh para penggemar sabung ayam. Ayam jenis ini memiliki ciri fisik yang cukup berbeda. Ayam ini dikenal karena bulunya yang berwarna keemasan karena sebenarnya kradungtong sendiri berasal dari bahasa Myanmar yang berartu kancing emas.
Selain fisiknya, ayam ini juga memiliki kemampuat tarung yang mengesankan, biasanya ayam ini cukup dihindari di arena laga sabung ayam. Hal ini disebabkan oleh perasaan takut dan waspada para botoh lainnya pada ayam ini. Konon, ayam yang melawan ayam pama kradungtong biasanya akan kalah dan mengalami luka-luka yang sangat berat dan banyak yang tidak bisa bertarung kembali.
Ciri ciri ayam pama kradungtong :
- Ayam pama kradungtong memiliki tubuh yang ramping dan tinggi.\ dan kelihatan agak kurus karena bulunya.
- Tulang ayam ini cukup tebal namun tidak begitu terlihat besar.
- Ayam ini memiliki bulu campuran emas, putih dan hitam. Warna emas dan putih pada ayam pama ini cukup mendominasi. Ini lah yang menjadi ciri paling khas pada ayam pama kradungtong.
- Aturan bulunya sangat berantakan dan tidak jelas. Warna menjadi sangat kommbinasi.
- Bulu ayam ini sedikit namun cukup tebal.
- Kalinya besar, berwarna gelap dengan sisik yang kering.
- Matanya gelap dan terlihat seram.
Kelebihan ayam pama kradungtong :
- Ayam ini cukup mahir dalam mengendalikan dirinya. Saat akan menerima pukulan, reflek ayam ini dalam menghindar sangat cepat.
- Memiliki kecepatan yang sangat tinggi.
- Pukulannya sangat akurat dan mengenai sasaran dengan tepat.
- Memiliki tenaga yang sangat kuat dan pukulannya sangat mengguncang lawan.
- Memiliki keterampilan dalam menyerang kanan dan kiri. Lawan akan sangat kebingungan saat melawan ayam ini.
- Ayam ini memiliki mental petarung yang sangat tinggi, saat menyerang ayam ini tak kenal menyerah dan selalu akan memuluk dengan cara beruntun agar lawan tidak mampu membalas.
Baca juga informasi lainnya mengenai ayam bangkok aduan :
Demikianlah informasi yang dapat Agen Sabung Ayam Online berikan. Semoga dapat menambah wawasan anda mengenai sabung ayam dan berguna untuk ayam bangkok aduan anda. Terimakasih telah membaca artikel ini.