Keistimewaan Ayam Bangkok Jalu Cantel Dan Ciri – Cirinya

ayam bangkok jalu cantel

Keistimewaan Ayam bangkok jalu cantel adalah salah satu ayam bangkok yang paling mematikan dan paling disukai oleh para penggemar sabung ayam. Jenis jalu yang dimiliki oleh ayam ini adalah jalu yang bisa membunuh lawan dengan pukulan mautnya. Para botoh pun percaya bahwa tidak ada jalu yang lebih bagus dari jalu cantel ini. ayam yang memiliki jalu seperti ini pun biasanya dibanderol dengan harga yang sangat mahal lho oleh para peternak ayam bangkok.

Bukan hanya itu, para botoh juga mempercayai bahwa ayam yang memiliki jalu seperti ini akan memiliki gerakan yang sangat lincah, sehingga pukulan ayam ini bisa sangat tepat pada sasaran. Jalu cantel ini bentuknya sangat sederhana, sehingga ayam yang memiliki jalu cantel ini akan dengan mudah memukul sasarannya dengan cepat dan tepat. Jalu cantel ini juga sering dimiliki oleh ayam – ayam kecil seperti ayam birma.

Ciri – Ciri Khusus Ayam Bangkok Jalu Cantel :

  • Ayam bangkok jalu cantel memiliki bentuk yang sangat sederhana, jalu ini berbentuk pendek, lurus, dan tajam.
  • Perkembangan jalu ini termasuk lambat, dan tidak bisa sepanjang jalu sangket.
  • Jalu ini keluar dari pangkal jalu sedikit diatas jari belakang serta ke arah depan.
  • Ayam bangkok dengan jalu cantel biasanya memiliki struktur tulang yang tidak begitu besar, namun tulangnya cukup padat dan kuat.
  • Biasanya ayam dengan jalu seperti ini memiliki bulu yang tipis dan tidak begitu lebat.

Kelebihan yang dimiliki ayam bangkok jalu cantel :

  • Ayam bangkok jalu cantel memiliki bentuk jalu yang sangat mudah digunakan, bagaimana pun ayam akan memukul dangan jalu, lawan pasti akan tertusuk oleh jalu nya ini.
  • Selain itu, jalu pendek seperti ini juga tidak mudah patah dan lebih kuat. Ayam yang patah jalunya biasanya tidak akan bisa diadu lagi, makanya kita harus menjaga jalu ayam sebaik mungkin.
  • Memiliki pukulan yang kuat dan mematikan.
  • Gaya bertarungnya sangat cepat dan akurat. Gerakannya sangat lincah sehingga membuat lawannya cepat lelah.
Baca juga informasi lainnya mengenai ayam bangkok aduan :

Demikianlah informasi yang dapat Agen Sabung Ayam Online berikan. Semoga dapat menambah wawasan anda mengenai sabung ayam dan berguna untuk ayam bangkok aduan anda. Terimakasih telah membaca artikel ini.